cover
Contact Name
kathryn widhiyanti
Contact Email
kathrynwidhiyanti@gmail.com
Phone
-
Journal Mail Official
jags@isi.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kab. bantul,
Daerah istimewa yogyakarta
INDONESIA
Journal of Animation & Games Studies
ISSN : 24605662     EISSN : 2502499X     DOI : -
Journal of Animation & Games Studies (JAGS) merupakan jurnal interdisipliner mengenai perkembangan riset, rekayasa cipta, studi pustaka maupun kajian di bidang animasi dan game yang termasuk dalam ranah seni terapan media rekam.
Arjuna Subject : -
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol 2, No 1 (2016): April 2016" : 5 Documents clear
Penciptaan Model Pembelajaran Bisnis Melalui Game “Chochorillo : The Lost Receipes” Dhia Ayu Sabrina Soewandi
Journal of Animation and Games Studies Vol 2, No 1 (2016): April 2016
Publisher : Institut Seni Indonesia Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24821/jags.v2i1.1417

Abstract

Implementation of business education in the world of education is very important. However, many theories and teaching monotonous nature led to the knowledge of the business is difficult to be well understood. Thus, to introduce supply chain management as the business processes of an enterprise, it takes a learning method that is more innovative and creative as well as promoting business practices. One method of teaching that can address these problems is with education game business simulation genre. Chocorillo: The Lost Recipes is an educational game that teaches the business of business learning, especially concerning supply chain management which is packed with gameplay that is fun and exciting game story. This game there are 29 characters that the player can interact with them, doing quests from them, and resolve social problems that occur. The creation of this work is expected to generate business educational game that can provide learning effects without compromising the beauty aspect of the graphics so players do not get bored easily in use.Keywords: Android, game edukasi, bisnis, unity, supply chain management. AbstrakPenerapan pendidikan bisnis dalam dunia pendidikan merupakan hal yang sangat penting. Akan tetapi, banyaknya teori dan sifat pengajaran yang monoton menyebabkan pengetahuan akan bisnis sulit untuk dipahami dengan baik. Dengan demikian, untuk memperkenalkan supply chain management sebagai proses bisnis suatu perusahaan, dibutuhkan sebuah metode pembelajaran yang lebih inovatif dan kreatif serta mengedepankan praktik dalam bisnis. Salah satu metode pengajaran yang dapat menjawab permasalahan tersebut adalah dengan game edukasi bisnis bergenre simulasi. Chocorillo: The Lost Recipes merupakan game edukasi bisnis yang mengajarkan pembelajaran bisnis khususnya tentang supply chain management yang dikemas dengan gameplay yang menyenangkan dan game story yang menarik. Game ini terdapat 29 karakter yang pemain dapat berinteraksi dengan mereka, mengerjakan quest dari mereka, dan menyelesaikan permasalahan sosial yang terjadi. Penciptaan karya ini diharapkan dapat menghasilkan game edukasi bisnis yang dapat memberikan efek pembelajaran tanpa mengurangi aspek keindahan grafis sehingga pemain tidak mudah bosan dalam menggunakannya.Kata kunci: Android, game edukasi, bisnis, unity, supply chain management 
Supply Chain Management Untuk Agen Game RTS Menggunakan Hierarchical Finite State Machine Dihin Muriyatmoko
Journal of Animation and Games Studies Vol 2, No 1 (2016): April 2016
Publisher : Institut Seni Indonesia Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24821/jags.v2i1.1411

Abstract

Real Time Strategy is one of the genres in computer games that have a characteristic form of war. The attractive and preferably game usually approach to the real world. Generally on RTS games do not have food distribution that makes the game less humane. On other models troops was returning from war, need to takes recovered, but when the condition that the player wants to war again, the energy not fully recovered, so need a method that the food supply target is precise. This experiment using Hierarchical Finite State Machine to design the behavior ofagents and refers to the scheme of supply chain management so that the behavior approach to the real world. Placement agent location coordinates using a scheme of supply chain approach to gravity location coordinates of the model in order to produce an optimal position so that the time and costs in the food distribution can be minimized. The results show the average percentage cost and time savings for 52.97% and 48.47%.Keywords: Supply Chain Management, HFSM, RTS Game AbstrakReal Time Strategy merupakan salah satu genre dalam permainan komputer yang memiliki ciri khas berupa permainan perang. Permainan yang menarik dan disukai biasanya hampir mendekati dunia nyata manusia. Umumnya pada game yang ada, tidak memiliki distribusi makanan, sehingga menjadikan game kurang manusiawi. Pada model lain pasukan yang kembali dari perang, membutuhkan waktu agar pulih, namun ketika kondisi dimana pemain ingin kembali berperang, energi pasukan belum sepenuhnya pulih, karena itu dibutuhkan suatu metode agar pasokan makanan bisa tepat sasaran. Percobaan ini menggunakan metode Hierarchical Finite State Machine untuk mendesain perilaku agen game RTS dan mengacu pada skema supply chain management agar perilaku agen dalam mendistribusikan makanan mendekati dunia nyata. Penempatan lokasi koordinat agen dirancang mengacu pada skema supply chain dengan pendekatan gravity location model agar menghasilkan posisi koordinat yang optimal sehingga waktu dan biaya dalam distribusi makanan bisa diminimalkan. Hasil pengujian menunjukkan rata-rata penghematan biaya dan waktu masing – masing 52.97% dan 48.47 %.Kata kunci: Supply Chain Management, HFSM, RTS Game
Penggunaan Bahasa MIDI Dalam Pembuatan Jinggle SPBU Pandan Pareanom Purwacandra
Journal of Animation and Games Studies Vol 2, No 1 (2016): April 2016
Publisher : Institut Seni Indonesia Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24821/jags.v2i1.1412

Abstract

MIDI can process a number of sound into one software including types of instrument that can be produced dan provided by a digital music device or can be combined some or all instruments into one application, so the efficiency of the sound can be produced by a well-managed monitoring and the quality of voice clarity can be obtained in making and or editing. This study is conducted in order to create a Jingle in a gas station in Merbung, Klaten. By using MIDI technology, the jingle produced will be cheaper but still qualified. Additionally, jingle created via MIDI applications can be easily edited and updated. Instrument digital music even resembles the original instrument.Keywords: MIDI, jingle, instrument, digital music, gas station AbstrakMIDI mampu mengolah banyak suara ke dalam satu aplikasi termasuk jenis-jenis instrumen yang dapat dihasilkan dan disediakan oleh suatu perangkat musik digital atau dapat juga dipadukan beberapa atau semua instrumen tersebut ke dalam satu aplikasi, sehingga efisiensi suara dapat dihasilkan dengan monitoring yang lebih tertata dan kualitas kejernihan suara mampu diperoleh dalam pembuatan maupun pengeditan. Penelitian ini dilakukan dalam rangka membuat sebuah Jingle di salah satu SPBU di Merbung, Klaten. Dengan menggunakan teknologi MIDI, maka jingle yang dihasilkan akan lebih murah namun tetap berkualitas. Selain itu, jingle yang dibuat melalui aplikasi MIDI dapat dengan mudah di edit dan di update. Instrument digital music pun menyerupai instrument aslinya.Kata kunci: MIDI, jingle, instrument, digital music, gas station
Pergerakan Pasukan Untuk Mengejar Musuh Bergerak Menggunakan D* Lite Berbasis Algoritma Pathfinding Mochamad Kholil
Journal of Animation and Games Studies Vol 2, No 1 (2016): April 2016
Publisher : Institut Seni Indonesia Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24821/jags.v2i1.1413

Abstract

The movement of agents in the Real Time Strategy game influenced by several factors, one of which is the technique of agent movement within the game environment. Pathfinding in a video game is an artificial intelligence algorithm how to find an agent moves the optimal way in which there are obstacles in the environment. This can be achieved by implementing a pathfinding algorithm to the game. This study of the D* Lite algorithm is able to plan a search path in an game environment, change the environment and moving target to be efficient, optimal and complete for agents and will describe some way of planning applications and provides a solid foundation for further research on methods of search re in artificial intelligence.Keywords: Agent Movement, Real Time Strategy, Pathfinding, D* Lite AbstrakPergerakan agen pada permainan Real Time Strategy dipengaruhi oleh beberapa faktor salah satunya adalah teknik pergerakan agen didalam lingkungan permainan. Pathfinding dalam video game merupakan algoritma kecerdasan buatan bagaimana cara sebuah agen bergerak menemukan jalan optimal dengan usaha minimal sampai pada tujuan. Hal ini bisa dicapai dengan mengimplementasikan suatu algoritma pathfinding pada game. Penelitian ini mengenai algoritma D* Lite yang mampu merencanakan pencarian jalur di lingkungan game dengan environment yang berubah sekaligus objek yang sebagai target bergerak dan menjadikan proses pengejaran target menjadi efisien bagi agen serta memberikan dasar yang kuat untuk penelitian lebih lanjut tentang metode pencarian ulang dalam kecerdasan buatanKata kunci: Agent Movement, Real Time Strategy, Pathfinding, D* Lite
Well – Lit : Penciptaan Game Mix-Genre Adventure Puzzle 2D Laila Hafidhotul Khoiriyah
Journal of Animation and Games Studies Vol 2, No 1 (2016): April 2016
Publisher : Institut Seni Indonesia Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24821/jags.v2i1.1414

Abstract

Smartphone is currently a trend that is prevalent throughout the world because there are featur and attractive interfaces are offered, such as the operating system Android. Excess own Android operating system that provides an open platform or commonly referred to as open source for developers to create their own variety of millions of applications that will be used for a wide range of mobile devices. This has led to the development of applications based on the Android mobile phone game very quickly. One popular type of game is a platformer. There are so many bestselling platformer game even a legend like the game Super Mario Bros. Unfortunately not many original platformer game made in Indonesia in the market Android because resource needs that many games. Android game apps market in Indonesia is dominated by the kind of casual game.Keywords: Well-Lit, game, platformer, fantasy. AbstrakSmartphone saat ini menjadi trend yang mewabah di seluruh dunia karna terdapat featur dan interface menarik yang ditawarkan, seperti sistem oprasi Android. Kelebihan sistem oprasi Android sendiri yaitu menyediakan platform terbuka atau yang biasa disebut sebagai open source, bagi para pengembang untuk menciptakan berbagai jutaan aplikasi mereka sendiri yang nantinya akan dipergunakan untuk berbagai macam mobile device. Hal inilah yang menyebabkan perkembangan aplikasi game mobile phone berbasis Android sangat cepat. Salah satu jenis game yang populer adalah platformer. Ada banyak sekali game platformer yang sangat laris bahkan melegenda seperti game Super Mario Bros. Sayangnya belum banyak game platformer original buatan Indonesia yang beredar di pasar aplikasi Android dikarenakan kebutuhan resource game yang banyak. Pasar aplikasi game Android di Indonesia didominasi oleh game jenis casual.Kata kunci: Well-Lit, game, platformer, fantasy.

Page 1 of 1 | Total Record : 5